Koordinasi KADER PRASAJA

PRASAJA [Prajurit Sanitasi panjatan]

PRASAJA (Prajurit Sanitasi panjatan) merupakan kader kesehatan lingkungan di Puskesmas Panjatan I. Ketugasannya adalah membantu pelaksanaan program kesehatan lingkungan yaitu melakukan inspeksi kesehatan lingkungan untuk rumah sehat. 

Disamping menjalankan IKL, para kader bersama petugas Sanitarian saling berkoordinasi melalui pertemuan yang dilaksanakan setiap bulannya. Pada pertemuan ini bersama-sama kita melakukan evaluasi kegiatan bulan sebelumnya serta merencanakan kegiatan untuk bulan selanjutnya.